Selasa, 11 Februari 2014

Ketentuan Pengiriman Berkas LKTI


  1. Setiap peserta wajib mengisi formulir pendaftaran yang dapat diunduh di sini atau di sini
  2. Mengisi Lembar pernyataan orosinalitas dapat diunduh di sini atau di sini
  3. Format Lembar pengesahan dapat diunduh di sini atau di sini
  4. Membayar biaya pendaftaran sebesar Rp.60.000,-/judul Karya Tulis, ke Bank BRI dengan nomor rekening 098701002954506 atas nama Azhar Nasih Ulwan atau ke Bank Mandiri atas nama Mariana dengan nomor rekening 1370010868509 paling lambat tanggal 2 April 2014 pukul 23.59 WIB.
  5. Melakukan konfirmasi ke nomor 085728375991 (Ika pratiwi) setelah pembayaran dengan format sms sebagai berikut: MARSS_NAMA LENGKAP KETUA TIM_NAMA UNIVERSITAS
  6. Karya tulis dikirim dalam bentuk hardcopy dan softcopy.
  7. Softcopy Karya Tulis dengan format pdf beserta scan lembar orisinalitas dikirim melalui alamat e-mail marss.ksimist2014@gmail.com dengan format penulisan judul MARSS_NAMA LENGKAP KETUA TIM_ASAL UNIVERSITAS_3 KATA PERTAMA JUDUL KARYA TULIS. Dan melampirkan tanda bukti pembayaran pada halaman lampiran karya tulis, untuk softcopy melampirkan hasil scan bukti pembayaran sedangkan untuk harcopy melampirkan bukti pembayaran yang asli.
  8. Hardcopy dikirim tiga eksemplar di sertai dengan tulisan “MIPA ROAD TO SCIENTIFIC PAPER AND SEMINAR” pada bagian pojok kanan atas bagian depan amplop cokelat dan dikirimkan ke Sekretariat KSI MIST Gelanggang Ormawa FMIPA UNY Jalan Colombo No 1, Karangmalang, Sleman, Yogyakarta.
  9. Berkas Karya Tulis dan semua lampiran dimasukkan dalam amplop berwarna cokelat
  10. Batas akhir pengiriman softcopy  dan penerimaan hardcopy Karya Tulis adalah tanggal 7 April 2014 (bukan Cap Pos).
  11. Bagi kelompok yang tidak bisa mengirimkan hardcopy, panitia menyediakan jasa print out sebesar Rp. 40.000,-/ judul Karya Tulis.
  12. Setiap bentuk kecurangan akan dikenakan pengurangan nilai ataupun diskualifikasi.
  13.  Keputusan dewan juri tidak dapat diganggu gugat.

7 komentar:

  1. ada, coba dilihat di buku panduan LKTI MARSS 2014, :)

    BalasHapus
  2. klo tdk bisa mengirimkan hardcopy kan bisa dengan bayar 40 ribu. apa uang itu digabung aja dengan uang pendaftaran pas pengiriman ?? atau misah . trmakash

    BalasHapus
  3. uang pendaftaran dan biaya untuk jasa print out hardcopy karya ilmiah bisa digabung.

    BalasHapus
  4. kegiatan lomba nya ini hanya sampai presentasi aja yah ?

    BalasHapus
  5. iya, sampai presentasi karya saja.

    BalasHapus